Translate

Jumat, 21 Februari 2014

ADAKAH AKU SATU DI ANTARANYA


Hidup adalah perjalanan waktu,
Hidup juga sebuah evolusi...
Manusia laksana sekian banyak daun,
Yang tua akan berguguran,
Digantikan tunas-tunas muda,
Dan waktu terus berputar,
Dan terus berputar...
Tiada sesal...
Tiada tangis...
Kan berguna...
Aku laksana sebutir debu,
Di antara sekian banyaknya debu,
Di tengah padang kehidupan,
Yang pasrah pada tiupan angin takdir....
Adakah aku satu di antara pasir-pasir pilihan ...???

Tidak ada komentar: